
Umum
Ketua Dewan Pers Tutup Usia, Pegiat Pers Tangerang Belasungkawa
Tangerang, Faktual24.Com – Pegiat Pers Tangerang sampaikan Belasungkawa atas wafatnya Ketua Dewan Pers, Azyumardi Azra pada Minggu, (18/9/2022) di Malaysia sekira pukul 12.30 waktu setempat.